Saya tiba-tiba merasa kangen dengan para instruktur dan teman-teman alumni Workhop Nasional Jurnalisme Sastrawi Pers Mahasiswa yang dilaksanakan oleh LPM Hayamwuruk beberapa bulan lalu di Semarang. Mungkin telah banyak peristiwa terjadi setelah lama kita tak bersua. Kabarnya ada yang sudah menerbitkan buku, menerbitkan novel, ada yang sudah lulus, jadi wartawan, yang dulu berambut gondrong sekarang sudah dipotong, dan lain-lainnya.
Kangen.... kapan lagi kita bisa berjumpa? Ramaikan lagi yuk milis jurnalisme-sastrawi
HOTEL DIBYA PURI-Workshop Nasional Jurnalisme Sastrawi Pers Mahasiswa dilaksanakan
di Hotel Dibya Puri (Semarang), 7-12 Februari 2005.
INSTRUKTUR- Dari kiri, Linda Christanty (Cerpenis cum Wartawan,Jakarta), Juwendra Ardiansah(Bengkel Jurnalisme, Lampung), Agus Sopian(Pantau, Jakarta)
ALUMNI WORKHOP- Para alumni peserta workshop jurnalisme sastrawi
Wah, gua ketawa liat foto2 itu. Kok pada sombong2 banget ya?
ReplyDeleteKepalanya pada besar2.
hahaha... itu foto hasil karya si Usil Toni. Nggak cemburu kan kamu, kalo aku ada di belakang GL? hahaha, itu posisi asli, nggak direkayasa loh, hiii
ReplyDelete